Live Corona Update Eps. 57: Apa Kabar Pasien 01 Setelah 1 Tahun Pandemi?
05 Mar 2021
Pada Live Corona Update Epsiode 56, kumparan bersama Sita Tyasutami, pasien 01 COVID-19 berbincang mengenai pengalamannya sembuh dari COVID-19 dan proses penyembuhan yang di alaminya.
Di momen satu tahun pandemi COVID-19 berlangsung, Sita Tyasutami berbagi cerita dan pengalamannya sembuh dari COVID-19. Sita membutuhkan waktu 1 bulan untuk recovery dan setelah itu tidak merasakan gejala apa apa. Namun di awal Februari, Sita merasakan gejala-gejala Long COVID-19 yaitu, efek penggumpalan darah dan Rambutnya juga mulai rontok.
Saksikan perbincangan selengkapnya di sini.
Subscribe ke youtube kumparan untuk mengetahui update mengenai episode terbaru Live Corona Update.