kumparan merupakan platform kolaboratif tempat media, pengguna, pembaca, khalayak, dan semua pemangku kepentingan saling berbagi berita, informasi, berkomentar, berjejaring, dan berkolaborasi.
Bekerja hybrid (WFO & WFH) sesuai kebutuhan.
Mengelola dan mengawasi semua aspek teknis dalam proses penyuntingan video.
Berkolaborasi secara rutin dengan tim Content dan Marketing.
Mengembangkan serta menerapkan strategi dalam pembuatan video berita.
Memiliki setidaknya gelar Diploma atau Sarjana di bidang Seni, Desain, Multimedia Kreatif, Desain Komunikasi Visual (DKV), atau bidang terkait.
Minimal 1 tahun pengalaman kerja di bidang terkait (Fresh graduate dipersilakan melamar).
Pengalaman di industri media (berita) menjadi nilai tambah.
Mahir dalam menggunakan Adobe Premiere Pro dan After Effects.
Memiliki sense of art dan kreativitas yang kuat dalam penyuntingan video.
Mampu menerjemahkan brief verbal menjadi konten visual yang menarik.
Wajib memiliki perangkat pribadi (laptop atau PC).